3 Buah-buahan Paling Tinggi Vitamin C, Selain Jeruk

Selama ini ketika di tanya buah mana yang mengandung vitamin c, rata rata dari kita yang pertama yang kita jawab adalah buah jeruk. iya memang bener sekali. namun buah jeruk bukan lha buah yang memiliki kandungan vitamin c yang paling tinggi. namun ada beberapa buah yang mempunyai vitamin c yang lebih tinggi mungkin salah satu buah nya adalajh buah jambu biji. kandungan nya mencapai 206 mg besar nya.

Karena fungsi nya sangat penting, ada beberapa buah yang mengandung vitamin c ini di antara nya

1. Jambu biji
Buah Jambu biji ini adalah buah yang mempunyai kandung vitamin c yang sangat tinggi di bandingan dengan buah jenis lain nya. seperti tadi kami menyebutnya di atas, buah ini memiliki kandungan 200 mg yang menjadi kadungan vitamin c yang paling tinggi.

2. Pepaya
Setengah buah dari pepaya juga memiliki kandungan kurang lebih dari 94 mg vitamin nya. dengan tidak di bilang sedikit dari vitamin c yang terdapat pada buha jeruk . berdasarkan penelitian orang yang sering mengonsumsi buah pepaya ini akan membuat kulit anda menjadi cerah dan bisa memperkuat tulang karena vitamin c yang terdapat pada buah pepaya

3. Nanas
Dengan kandungan vitamin c sebesar 49 gram buah nanas, ia dapat membatu untuk memperlancarkan pencernaan anda dan bisa membuat mengurangi kembung.

CategoriesUncategorized